Tuesday, 12 March 2013

Kabupaten Maluku Tenggara, Indonesia Timur

Kabupaten Maluku Tenggara terdapat di pulau Tual, termasuk dalam provinsi Maluku, Indonesia. Setelah Kota Tual resmi menjadi daerah otonom, maka ibukota kabupaten ini dipindahkan ke Langgur. Kabupaten ini berbatasan dengan Laut Banda di utara dan timur, Laut Arafura di barat dan Samudera Hindia di selatan 
Kabupaten Maluku Tenggara terdiri atas 6 kecamatan, yang dibagi lagi atas 86 desa dan 1 kelurahan. Ibukota kabupaten ini adalah Langgur. Kecamatan di Maluku Tenggara :

    Kei Kecil
    Kei Kecil Barat
    Kei Kecil Timur
    Kei Besar
    Kei Besar Utara Timur
    Kei Besar Selatan

geographical coordinates: 5° 40' 0" South, 132° 43' 0" East

0 comments:

Post a Comment

Share

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More